Novel ini berkisah tentang kehidupan orang Aceh, yang sarat gelora politik, budaya, agama, dan juga perjuangan hidup sebagai manusia yang bercita-cita hidup bahagia dan diperlakukan adil. Novel ini sangat kuat cita rasa sastranya, cermin manusia Aceh, penuh getir sekaligus romantika manusia Indonesia, yang karena kemelut politik dan ambisi, melenyapkan langgam detak jantung kehidupannya, dari k…
Buku Kerajaan Aceh Zaman Iskandar Muda (1607-1636) yang ditulis Denys Lombard pada awal karirnya ini berfokus pada suatu kerajaan yang berfungsi sebagai 'interface' antara dunia Nusantara dan dunia Barat. Pembahasannya tentang masa ketiga puluh tahun pemerintahan Sultan Iskandar Muda, menggunakan sumber-sumber Melayu setempat (Bustan al-Salatin, Hikayat Aceh, Adat Aceh) di samping sumber-sum…